Jumat, 07 Oktober 2022

Koramil 1806 Bandung Kulon - Babakan Ciparay Wilayah Teritorial Kodim 0618 Kota Bandung Gelar Jumat Berkah

Koramil 1806 Bandung Kulon - Babakan Ciparay Wilayah Teritorial Kodim 0618 Kota Bandung Gelar Jumat Berkah

Danramil 1806 Bandung Kulon - Babakan Ciparay  Kapten Arm.Anto Heryanto berikan Nasi Bungkus kepada Pedagang Asongan dalam rangka Jumat Berkah      

MAJALAHCEO.COM, KOTA BANDUNG,-|Koramil 1806 Bandung Kulon Babakan Ciparay Kodim 06 18 Kota Bandung hari ini melaksanakan Jumat berkah kegiatan tersebut dilaksanakan di Makoramil 1806 Jl. Syahbandar No. 5 Kelurahan Caringin Kecamatan Bandung Kulon kota Bandung,(07/10/2022).


Danramil 1806 Bandung Kulon Babakan Ciparay wilayah teritorial Kodim 06 18 Kota Bandung Kapten Armed Anto Heryanto menyampaikan" setiap hari Jumat umat muslim melaksanakan salat berjamaah di Masjid Al - Abror hal itu sudah menjadi satu kewajiban akan lebih baik lagi bila selain melaksanakan salat berjamaah kita sebagai umat muslim juga memiliki rasa kepedulian terhadap sesama.



Kegiatan Jumat Berkah kami isi dengan membagikan 200 Nasi Kotak di beberapa titik wilayah Koramil 1806 Seperti Jemaah Masjid Al Abror dan Tukang Becak, Pemulung Serta Sopir Angkot dan Ojek Pangkalan




Kepedulian tersebut diwujudkan oleh Danramil 1806 Kapten Armed Anto Heryanto dengan melaksanakan kegiatan Jumat berkah berupa bagi-bagi 200 Nasi Kotak dan Snack kepada warga nya


Nasi kotak juga di bagikan di Pasar Pola Cijerah kepada Tukang Ngamen, Ojek Pangkalan,Para Pedagang serta Tukang Becak dan Sopir Angkot di Kelurahan Cijerah Kemudian Simpang Lima Pasir Koja  Kelurahan Sukahaji Nasi Kotak di berikan Kepada Tukang Becak dan warga masyarakat yang ada di Jl.Pasir Koja.



Kegiatan tersebut di hadiri oleh Danramil 1806 Bandung Kulon - Babakan Ciparay, Kapten Arm Anto Heryanto, Kaur Bakti Kodim 0618 Kota Bandung Kapten Inf.Dwiantoro, Batiwanwil Serka Oky MHK, dan para Babinsa Koramil 1806 Bandung Kulon - Babakan Ciparay dan beberapa personil Polsek Bandung Kulon



#Yatiman**







 

Read other related articles

Also read other articles

© Copyright 2019 Majalah CEO | All Right Reserved