Jumat, 22 September 2023

Dansektor 3 Bersama Anggota dan Warga Masyarakat Kembali Melaksanakan Penanaman Pohon Keras di Bantaran Sungai Citarum

Dansektor 3 Bersama Anggota dan Warga Masyarakat Kembali Melaksanakan Penanaman Pohon Keras di Bantaran Sungai Citarum


MAJALAHCEO.COM,KABUPATEN BANDUNG, -Satgas Citarum Sektor 3 melanjutkan kegiatan penanaman pohon keras di sepanjang bantaran sungai Citarum.


Dansektor 3 Kol Arm I Kadek Arya Atmawijaya S.Ip,M.A.P mengatakan bahwa Kegiatan tersebut merupakan kegiatan rutin dan berkelanjutan di DAS Citarum khususnya di bantaran sungai untuk mencegah longsornya bantaran,(22/9/2023).




Berbagai macam pohon keras seperti mahoni, raksamala, pohon kayu manis, pete dan ki badak di tanam di bantaran sungai Citarum untuk memperkuat kondisi tanah di bantaran  sungai tersebut.



Kegiatan penanaman ini di pimpin langsung oleh Dansektor 3, dilaksanakan bersama warga masyarakat Desa Cikawao, Kecamatan Pacet Kabupaten Bandung untuk mencegah longsornya bantaran sungai.




Penanaman pohon keras selama ini rutin di lakukan oleh Satgas Citarum Sektor 3 baik di Lahan Kritis maupun di bantaran sungai Citarum.



" Citarum Harum, Sektor 3 Jaya dan Sukses Selalu ".



#Satgas Citarum Sektor 3

#Dansektor 3 Kol Arm I Kadek Arya Atmawijaya S.Ip,M.A.P

#Pendam III Siliwangi 

#Pusterad 

#Dispenad 

#Bersama rakyat TNI kuat 

Read other related articles

Also read other articles

© Copyright 2019 MAJALAH CEO | All Right Reserved