Minggu, 03 September 2023

Si Jago Merah Melalap Toko Sembako Milik Warga Desa Karangrejo Kecamatan Bonang

Si Jago Merah Melalap Toko Sembako Milik Warga Desa Karangrejo Kecamatan Bonang


MAJALAHCEO. COM,POLRES DEMAK NEWS----Telah terjadi kebakaran toko sembako milik H. Azro'i bin Alm. Maslar Dukuh. Gagatan RT 2 RW 3 ds. Karangrejo Kecamatan Bonang Kab. Demak habis ludes bangunanya tinggal puing puing sisa kebakaran ,Sabtu(02/09)

  

Kapolsek Bonang AKP Margono.SH Menerangka bahwa mendapat informasi dari warga karangrejo telah terjadi kebakaran toko sembako pada hari sabtu tanggal 2 september 2023, sekitar Pukul 03.00 Wib,di Dukuh gagatan RT,02/03 Desa.Karangrejo milik H.Azroi,60 tahun.


Kemudian Kapolsek memerintahkan Kanit Reskrim bersama Ka.Spkt bersngkat cek Tkp kebakaran toko yang di maksud .


Dalam pengecakan di Tkp Kanit Reskrim Edi Purwanto.SH menjelaskan ,"Bahwa  saksi saksi atas nama Amin,58 tahun Dukuh Gagatan Rt.02/03 Desa.krangrejo Kec. Bonang dan saksi Desi,29 tahun Dukuh Gagatan Rt.2/3 Desa Karangrejo.

 

"Kejadian bermula para saksi melihat ada api yang sudah menyala di dalam toko, kemudia para saksi bersama warga langsung melakukan pemadaman dengan cara melakukan penyiramam mengunakan alat seadaya hingga kurang lebih setengah jam api bisa padam. Di duga akibat konsleting listrik dari dalam toko dalam keadaan kosong serta sudah hampir 3 tahunan tidak di pakai atau tidak di tempati pemiliknya dan pihak PLN ikut terjun cek jalur PLN di lokasi kejadian."Jelas Aiptu Edi


Kemudian petugas mencatat saksi saksi ,sket Tkp membuat laporan untuk di laporkan ke pimpinan pada kesempatan pertama.



(Jun/Sumber PID_Polsek Bonang)

Read other related articles

Also read other articles

© Copyright 2019 MAJALAH CEO | All Right Reserved