Jumat, 02 Desember 2022

Dansektor 4 : Stop Buang Sampah dan Limbah Sembarangan, Mari Jaga Citarum Bersama Sama

Dansektor 4 : Stop Buang Sampah dan Limbah Sembarangan, Mari Jaga Citarum Bersama Sama


MAJALAHCEO.COM, KAB.BANDUNG
,- ||Pengawasan terhadap pabrik di wilayah Sektor 4 terus dilakukan,(02/12/2022).



Dansektor 4 Kol.Inf MULYONO, H.S., mengatakan permasalahan yang ada di Citarum khususnya Sektor 4 bukan hanya sampah tapi juga limbah pabrik. Untuk itu pengawasan dan monitoring terhadap pabrik terus di lakukan.



Satgas Citarum Harum Sektor 4 di Sub 1 di pimpin Serka Syarif hari ini telah melaksanakan Monitoring Pabrik untuk pengecekan Ipal di PT. Idola Selaras Abadi di Kp. Rancajigang RT.01 RW. 02 Ds. Padamulya.




Dalam kesempatan itu Dansektor meminta kalangan pabrik untuk ikut serta menjaga Citarum dan mendukung program Citarum Harum.



Pabrik tidak lagi boleh buang limbah nya ke Citarum, kondisi Citarum yang mulai membaik saat ini, berkat kerja keras Satgas harus di jaga bersama. Dan tidak boleh di kotori oleh sampah ataupun limbah.



#Yatiman**

Read other related articles

Also read other articles

© Copyright 2019 Majalah CEO | All Right Reserved