MAJALAHCEO.COM, KABUPATEN BANDUNG,- Bagi TNI tugas adalah pengabdian yang harus dilaksanakan dengan sebaik baiknya, tidak ada tugas yang tuntas.
Hadirnya TNI melalui Satgas Citarum telah banya membawa perubahan dalam membantu pemerintah mengatasi kesulitan rakyat berikut permasalahannya.
Satgas Citarum Sektor 4 di bawah Komando Dan Sektor 4 Kolonel Infantri Mulyono HS bukan hanya melaksanakan kegiatan pembersihan sampah di Citarum. Namun terbukti sudah membangun sarana dan prasarana yang di butuhkan untuk menunjang kegiatan percepatan di DAS Citarum.
Dengan dedikasi yang sudah di dapat di Satuan masing - masing kini sedang di implementasikan dilapangan untuk membantu kesulitan dan permasalahan yang ada Citarum.
Satgas Citarum Harum Sektor 4 Sub 2 dipimpin Serma Bubun melaksanakan pembuatan pondasi saluran air di Sungai Cidawolong.RT.02,RW.05, Desa Biru, Kec Majalaya, Kabupaten Bandung.
#Yatiman **
FOLLOW THE MAJALAH CEO AT TWITTER TO GET THE LATEST INFORMATION OR UPDATE
Follow MAJALAH CEO on Instagram to get the latest information or updates
Follow our Instagram