Sabtu, 26 Maret 2022

Kunjungan Letjen TNI (Purn) Doni Monardo dalam rangka silaturahmi dengan Para mantan Dansektor Citarum Harum dan yang Masih Menjabat Dansektor

Kunjungan Letjen TNI (Purn) Doni Monardo dalam rangka silaturahmi dengan Para mantan Dansektor Citarum Harum dan yang Masih Menjabat Dansektor

 


MAJALAHCEO.COM,KAB.BANDUNG,-|WiIayah Satgas Citarum Harum Sektor 1 Situ Cisanti merupakan hulunya Citarum.

Sering di kunjungi dari berbagai kalangan, mulai dari pejabat  akademisi hingga wisatawan 


Dansektor 1 Kol.Inf.Tornado S.Sos.,MM., mengatakan"hari ini Sabtu 26 Maret 2022 Pukul 09:30 WIB  s/d Selesai Sektor 1 menerima Kunjungan  Kerja Letjen TNI (Purn) Doni Monardo ke Situ Cisanti.

Hadir dalam kegiatan Ketum PPAD, (Letjen TNI Purn.Doni Monardo), Ketua Komisi VIII DPR RI (Dr.H.Ace Hasan Syadzily M.Si/Yg Mewakili), Pangdam III/Slw Mayjen TNI Kunto Arief Wibowo, S.I.P, (diwakili Kasdam III/Slw, Brigjen TNI Dian Sundian).


Serta Deputi Bidang Koordinasi Lingkungan Hutan & Kemenkomarves, (Ibu Nani Hendiarti),Kapolda Jabar, (Irjen Pol Drs Suntana, M.Si/Yg Mewakili) .Para Mantan Dan Sektor Satgas Citarum Harum,Ketua Pelaksana Harian Satgas Citarum Harum (Mayjen TNI Purn.Dedi Kusnaedi Tamim)Dirut Perhutani, (Bpk.Wahyu Kuncoro).

Kemudian Kadis LH Prov Jabar, (Dr.Ir.Prima Mayaningtyas, M.Si), Brigjen TNI Purn Purwadi, Bp.Dody Ruswandi, Mayjen TNI Purn.Komarudin, Kapusdatin (Agus Wibowo), Staf Komisi VIII DPR RI (Dadan Ramdan), Pimpinan Artha Graha Peduli Citarum ( Hariyono Budi Utomo),Kadis Kehutanan Prov Jabar (Ir.Epi Kustiawan)Muspika Kec.Kertasari. Kab.Bandung, Tomas, Toga Kec.Kertasari

Dan Sektor 1 Kolonel Inf Tornado, S.Sos., M.M. Melaksanakan Penerimaan kunjungan Letjen TNI (Purn) Doni Monardo di Sektor 1 Situ Cisanti dan Istirahat di depan Bale sawala

Kemudian melaksanakan Dialog bersama dengan Kasdam III/Slw, Letjen TNI (Purn) Doni Munardo dan mantan Dansektor Citarum Harum dan melaksanakan ramah tamah di tenda di depan Bale sawala



#Satgas Citarum Sektor1

Read other related articles

Also read other articles

© Copyright 2019 Majalah CEO | All Right Reserved