Senin, 30 Oktober 2023

Selain Melaksanakan Pembersihan Sampah di Aliran Sungai Untuk Percepatan Satgas Citarum Juga Memasang Jaring Sampah

Selain Melaksanakan Pembersihan Sampah di Aliran Sungai Untuk Percepatan Satgas Citarum Juga Memasang Jaring Sampah


MAJALAHCEO.COM,  KABUPATEN BANDUNG, - Bukan Satgas Citarum Sektor 4 namanya kalo pembenahan Citarum yang dilakukan akan selalu di sertai ide percepatan.



Dansektor 4 Kol.Inf MULYONO HS menyampaikan kegiatan di daerah aliran sungai Citarum berikut anak sungainya agar tetap bersih dari sampah di wilayah Sektor 4 tidak monoton hanya melalui kegiatan pembersihan sampah nya saja,(30/10/2023).



Namun kita harus berinovasi bagaimana caranya agar kemudahan dan percepatan bisa tercapai, untuk percepatan dan memudahkan Anggota dalam melaksanakan kegiatan pembersihan sampah kita telah memasang Jaring Sampah di aliran sungai.



Selain memudahkan pembersihan dan pengangkatan sampah dari aliran sungai Jaring Sampah juga berfungsi menahan sampah agar tidak mengalir terbawa arus air ke Sungai Induk Citarum.



Hari ini Satgas Citarum Harum Sektor 4 di Sub 3 melaksanakan kegiatan pembersihan sampah di anak sungai Ciceleng  Rt.02,Rw.13, Ds. Majasetra Kec. Majalaya, Kabupaten Bandung.



#()**

Read other related articles

Also read other articles

© Copyright 2019 Majalah CEO | All Right Reserved