Selasa, 19 Desember 2023

Lubang Biopori Selain Mengurangi Banjir Juga Untuk Menyimpan Cadangan Air di Dalam Tanah Agar Sumur Warga Tidak Mudah Kering

Lubang Biopori Selain Mengurangi Banjir  Juga Untuk Menyimpan Cadangan Air di Dalam Tanah Agar Sumur Warga Tidak Mudah Kering


MAJALAHCEO.COM , KABUPATEN BANDUNG, - Selain penanaman pohon Sektor 4 saat ini juga terus melakukan penanaman lubang biopori.



Karena menurut Dansektor 4 Kol.Inf MULYONO HS" lubang biopori memilki segudang manfaat mulai dari mengurangi banjir hingga sebagai fungsi resapan air. Bukan hanya itu lubang biopori juga bisa menyuburkan tanah,(19/12/2023).



Untuk itu Satgas Citarum Sektor 4 terus melakukan penanaman lubang biopori di beberapa titik seperti pekarangan rumah warga apalagi saat ini sudah memasuki musim hujan. 



Kita berharap dengan adanya lubang biopori saat hujan deras beban air tidak semua ke Sungai Citarum tapi terserap masuk kedalam tanah dan menjadi cadangan air melalui lubang biopori tersebut.



Satgas Citarum Harum Sektor 4 di Sub 3 dipimpin  Serda Dedi hari ini melaksanakan kegiatan penanaman biopori di  Kp Balekambang, Rt 03 Rw 20 Des.Sukamaju Kec. Majalaya, Kabupaten Bandung.



#Sektor 4 CH **

Read other related articles

Also read other articles

© Copyright 2019 Majalah CEO | All Right Reserved