Kamis, 03 Oktober 2024

Kegiatan Rutin Pembersihan Sampah dan Rumput di Aliran Anak Sungai Citarum Terus Berjalan di Wilayah Sektor 4

Kegiatan Rutin  Pembersihan Sampah dan Rumput di Aliran Anak Sungai Citarum Terus Berjalan di Wilayah Sektor 4


MAJALAHCEO.COM  KABUPATEN BANDUNG,-|Bukan hanya sampah yang di bersihkan di aliran sungai Citarum berikut anak sungainya namun juga berikut rumput liar yang tumbuh di bantaran maupun di sedimen bercampur sampah yang ada di aliran sungai.



Dansub 4 Serma Misbahk menyampaikan bahwa kegiatan pembersihan mejadi kegiatan rutin dan berkelanjutan yang dilaksanakan sesuai rencana aksi Sektor 4 Citarum Harum.




Sampah di anak sungai Citarum di bersihkan agar tidak menumpuk dan terus mengalir ke Citarum Induk dan menyebabkan banjir.



Satgas Citarum Harum Sektor 4 di pimpin  Serma Misbahk juga melaksanakan kegiatan pembersihan rumput dan sampah di aliran Sungai Citangkurak Kp Pasar Baru rt01/05 desa Majakerta Kec Majalaya Kab Bandung,()****.

Read other related articles

Also read other articles

© Copyright 2019 MAJALAH CEO | All Right Reserved